MoU Dengan Maspion IT


Penandatanganan MOU antara SMK Negeri 1 Sayung dengan Maspion IT, pada hari Senin 19 September 2022.

Kegiatan ini di prakarsai oleh Cabang Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Wilayah 2 yang melibatkan SMK Negeri dan Swasta yang dibawah naungannya. Kerjasama ini berlaku untuk seluruh program keahlian yang mana bertitik berat kepada pembelajaran dan penyaluran tamatan. Dengan kerjasama ini diharapkan dapat menjadi wacana baru dalam penyaluran lulusan SMKN 1 Sayung yang selama ini sudah terjalin dengan industri – industri yang ada.

Tidak ada komentar

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *